Jumat, 10 Oktober 2014
0 komentar

CARA MERAWAT PAKAIAN BERBAHAN WOL

18.07
Anda memiliki sweater, rok atau taplak yang berasal dari sulaman wol? Jika selalu sering dicuci, maka akan cepat rusak dan terlihat kusam. Untuk mengatasinya, ada resep sederhana yang bisa anda coba. Ambil kira-kira 50 gram tepung kanji, masukkan ke dalam 400 cc air dingin, lalu diaduk. Kemudian tambahkan 1800 cc air panas sambil diaduk, biarkan sampai agak dingin. Setelah pakaian berbahan wol dicuci bersih, bilas terakhir dengan larutan air kanji yang telah anda siapkan. Dengan begitu, pakaian anda pun halus cemerlang dan nampak baru.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Toggle Footer
Top