- 400 gram udang ukuran sedang
- 50 gram kapri
- 200 gram brokoli, dipotong per kuntum
- 1 batang daun bawang, iris 1 cm
- 2 batang selesdri, iris 1 cm
- 800 ml air
- 3 sdm minyak (untuk menumis)
- Bumbu yang dihaluskan:
- 3 siung bawang putih
- 2 siung bawang merah
- ½ sdt merica
- 1 sdt garam
Cara membuat:
- Kupas udang, sisakan ekornya, cuci bersih, lalu rebus hingga mendidih. Angkat, saring. Gunakna air rebusan cangkang sebagai kaldu.
- Tumis bumbu yang dihaluskan hingga harum dan matang. Masukkan ke dalam air kaldu, rebus kembali hingga mendidih.
- Masukkan udang, kari, dan bawang, masak hingga setengah matang.
- Tambahkan brokoli dan seledri, masak hingga semua bahan matang.
- Angkat, sajikan dalam keadaan panas.
0 komentar:
Posting Komentar